Lenovo ThinkPad X1 Carbon (Indonesia) User Guide - Page 116

Masalah pembaca sidik jari, Masalah baterai dan daya, Masalah pada baterai

Page 116 highlights

1. Klik Start (Mulai) ➙ Control Panel (Panel Kontrol) ➙ All Control Panel Items (Semua Butir Panel Kontrol). 2. Klik ikon Realtek HD Audio Manager. Jendela Realtek HD Audio Manager akan terbuka. 3. Lihat perangkat pemutaran. Jika Anda telah menyambungkan headphone, headphone secara otomatis akan ditetapkan sebagai perangkat default, dan ikon untuk headphone akan dicentang. 4. Untuk menetapkan perangkat yang berbeda sebagai default, cukup klik dua kali ikon untuk speaker tersebut. Ikon tersebut kini memiliki tanda centang. 5. Putar suara dengan menggunakan program musik seperti Windows Media Player. Pastikan suara keluar dari speaker. Untuk detail, lihat sistem informasi bantuan untuk Realtek HD Audio Manager. Masalah pembaca sidik jari • Masalah: Permukaan pembaca sidik jari dalam keadaan kotor, terkena noda, atau basah. Solusi: Bersihkan secara lembut permukaan pembaca sidik jari dengan kain yang kering, lembut, dan tidak berserabut. • Masalah: Pembaca sidik jari sering kali tidak dapat meregister atau mengautentikasi sidik jari Anda. Solusi: Jika permukaan pembaca sidik jari kotor, terkena noda, atau basah, bersihkan secara lembut permukaan pembaca sidik jari dengan kain yang kering, lembut, dan tidak berserabut. Untuk saran tentang cara merawat pembaca sidik jari, lihat "Menggunakan pembaca sidik jari" pada halaman 52. Masalah baterai dan daya Topik ini berisi instruksi tentang pemecahan masalah untuk baterai dan daya. Masalah pada baterai • Masalah: Paket baterai tidak dapat terisi penuh dalam rentang waktu pengisian standar saat komputer dalam kondisi mati. Solusi: Paket baterai mungkin terkuras secara berlebihan. Lakukan hal berikut: 1. Matikan komputer. 2. Sambungkan adaptor daya ac ke komputer dan biarkan baterai terisi daya. Jika tersedia quick charger, gunakan untuk mengisi paket baterai yang terkuras secara berlebihan. Jika paket baterai tidak dapat terisi penuh dalam waktu 24 jam, hubungi Lenovo Customer Service Center untuk menservis baterai. • Masalah: Komputer mati sebelum indikator status baterai menunjukkan kosong, atau komputer beroperasi setelah indikator status baterai menunjukkan kosong. Solusi: Kuras dan isi kembali paket baterai. • Masalah: Waktu pengoperasian yang singkat untuk paket baterai yang terisi penuh. Solusi: Kuras dan isi kembali paket baterai. Jika waktu operasi baterai masih singkat, hubungi Lenovo Customer Service Center untuk menservis baterai. • Masalah: Komputer tidak beroperasi dengan paket baterai yang terisi penuh. Solusi: Pelindung lonjakan di paket baterai mungkin aktif. Matikan komputer selama satu menit untuk mereset pelindung; kemudian aktifkan kembali komputer. • Masalah: Paket baterai tidak dapat mengisi daya. 102 Panduan Pengguna

  • 1
  • 2
  • 3
  • 4
  • 5
  • 6
  • 7
  • 8
  • 9
  • 10
  • 11
  • 12
  • 13
  • 14
  • 15
  • 16
  • 17
  • 18
  • 19
  • 20
  • 21
  • 22
  • 23
  • 24
  • 25
  • 26
  • 27
  • 28
  • 29
  • 30
  • 31
  • 32
  • 33
  • 34
  • 35
  • 36
  • 37
  • 38
  • 39
  • 40
  • 41
  • 42
  • 43
  • 44
  • 45
  • 46
  • 47
  • 48
  • 49
  • 50
  • 51
  • 52
  • 53
  • 54
  • 55
  • 56
  • 57
  • 58
  • 59
  • 60
  • 61
  • 62
  • 63
  • 64
  • 65
  • 66
  • 67
  • 68
  • 69
  • 70
  • 71
  • 72
  • 73
  • 74
  • 75
  • 76
  • 77
  • 78
  • 79
  • 80
  • 81
  • 82
  • 83
  • 84
  • 85
  • 86
  • 87
  • 88
  • 89
  • 90
  • 91
  • 92
  • 93
  • 94
  • 95
  • 96
  • 97
  • 98
  • 99
  • 100
  • 101
  • 102
  • 103
  • 104
  • 105
  • 106
  • 107
  • 108
  • 109
  • 110
  • 111
  • 112
  • 113
  • 114
  • 115
  • 116
  • 117
  • 118
  • 119
  • 120
  • 121
  • 122
  • 123
  • 124
  • 125
  • 126
  • 127
  • 128
  • 129
  • 130
  • 131
  • 132
  • 133
  • 134
  • 135
  • 136
  • 137
  • 138
  • 139
  • 140

1. Klik
Start (Mulai)
Control Panel (Panel Kontrol)
All Control Panel Items (Semua Butir
Panel Kontrol)
.
2. Klik ikon
Realtek HD Audio Manager
. Jendela Realtek HD Audio Manager akan terbuka.
3. Lihat perangkat pemutaran. Jika Anda telah menyambungkan headphone, headphone secara
otomatis akan ditetapkan sebagai perangkat default, dan ikon untuk headphone akan dicentang.
4. Untuk menetapkan perangkat yang berbeda sebagai default, cukup klik dua kali ikon untuk speaker
tersebut. Ikon tersebut kini memiliki tanda centang.
5. Putar suara dengan menggunakan program musik seperti Windows Media Player. Pastikan suara
keluar dari speaker.
Untuk detail, lihat sistem informasi bantuan untuk Realtek HD Audio Manager.
Masalah pembaca sidik jari
Masalah
: Permukaan pembaca sidik jari dalam keadaan kotor, terkena noda, atau basah.
Solusi
: Bersihkan secara lembut permukaan pembaca sidik jari dengan kain yang kering, lembut, dan
tidak berserabut.
Masalah
: Pembaca sidik jari sering kali tidak dapat meregister atau mengautentikasi sidik jari Anda.
Solusi
: Jika permukaan pembaca sidik jari kotor, terkena noda, atau basah, bersihkan secara lembut
permukaan pembaca sidik jari dengan kain yang kering, lembut, dan tidak berserabut.
Untuk saran tentang cara merawat pembaca sidik jari, lihat “Menggunakan pembaca sidik jari” pada
halaman 52.
Masalah baterai dan daya
Topik ini berisi instruksi tentang pemecahan masalah untuk baterai dan daya.
Masalah pada baterai
Masalah
: Paket baterai tidak dapat terisi penuh dalam rentang waktu pengisian standar saat komputer
dalam kondisi mati.
Solusi
: Paket baterai mungkin terkuras secara berlebihan. Lakukan hal berikut:
1. Matikan komputer.
2. Sambungkan adaptor daya ac ke komputer dan biarkan baterai terisi daya.
Jika tersedia quick charger, gunakan untuk mengisi paket baterai yang terkuras secara berlebihan.
Jika paket baterai tidak dapat terisi penuh dalam waktu 24 jam, hubungi Lenovo Customer Service
Center untuk menservis baterai.
Masalah
: Komputer mati sebelum indikator status baterai menunjukkan kosong, atau komputer
beroperasi setelah indikator status baterai menunjukkan kosong.
Solusi
: Kuras dan isi kembali paket baterai.
Masalah
: Waktu pengoperasian yang singkat untuk paket baterai yang terisi penuh.
Solusi
: Kuras dan isi kembali paket baterai. Jika waktu operasi baterai masih singkat, hubungi Lenovo
Customer Service Center untuk menservis baterai.
Masalah
: Komputer tidak beroperasi dengan paket baterai yang terisi penuh.
Solusi
: Pelindung lonjakan di paket baterai mungkin aktif. Matikan komputer selama satu menit untuk
mereset pelindung; kemudian aktifkan kembali komputer.
Masalah
: Paket baterai tidak dapat mengisi daya.
102
Panduan Pengguna