Lenovo ThinkPad X1 Carbon (Indonesia) User Guide - Page 39

Menonaktifkan perangkat pengarah UltraNav dan menggunakan mouse eksternal

Page 39 highlights

Pergerakan bantalan sentuh mengikuti operasi pada mouse. Sebelum berinteraksi dengan bantalan sentuh, pastikan kursor berada di objek yang akan dioperasikan. • Klik kiri: Untuk menirukan klik kiri tunggal pada mouse, ketuk sekali bagian manapun pada bantalan sentuh atau tekan zona klik kiri 3 sekali. Untuk menirukan klik dua kali pada mouse, ketuk dua kali bagian manapun pada bantalan sentuh atau tekan zona klik kiri 3 dua kali. • Klik kanan: Untuk menirukan klik kanan pada mouse, tekan zona klik kanan 2 sekali. • Klik dan tarik kiri: Untuk menirukan klik dan tarik kiri pada mouse, lakukan salah satu hal berikut: - Ketuk dua kali bagian manapun pada bantalan sentuh dan tahan jari pada bantalan sentuh, geser jari yang sama atau jari lainnya pada bantalan sentuh, mana yang paling nyaman bagi Anda, dan kemudian lepaskan jari. - Tekan zona klik kir 3 dan tahan jari pada bantalan sentuh, geser jari lainnya pada bantalan sentuh dan kemudian lepaskan kedua jari. • Klik dan tarik kanan: Untuk menirukan klik dan tarik kanan pada mouse, tekan zona klik kanan 2 dan tahan jari pada bantalan sentuh, geser jari lainnya pada bantalan sentuh, dan lepaskan kedua jari. Menggunakan bantalan sentuh multisentuh Bantalan sentuh di komputer mendukung fungsi multisentuh sehingga Anda dapat memperbesar, memperkecil, menggulir, atau memutar objek pada layar sambil tetap melakukan penelusuran Internet atau membaca atau mengedit dokumen. Untuk detail, lihat Help (Bantuan) di UltraNav. Menyesuaikan bantalan sentuh Untuk menyesuaikan bantalan sentuh, lakukan hal berikut: 1. Klik Start (Mulai) ➙ Control Panel (Panel Kontrol) ➙ Hardware and Sound (Peranti Keras dan Suara) ➙ Mouse ➙ UltraNav. Panel untuk UltraNav Device Settings (Pengaturan Perangkat UltraNav) akan muncul. 2. Klik Manage Settings (Kelola Pengaturan) untuk membuka jendela properti Mouse. 3. Klik tab UltraNav, kemudian sesuaikan bantalan sentuh. Untuk detail, lihat Help (Bantuan) di Utility (Utilitas). Menonaktifkan perangkat pengarah UltraNav dan menggunakan mouse eksternal Jika Anda menyambungkan mouse eksternal ke konektor USB, Anda dapat menggunakan mouse eksternal secara bersamaan dengan perangkat pengarah TrackPoint dan bantalan sentuh. Bab 2. Menggunakan komputer 25

  • 1
  • 2
  • 3
  • 4
  • 5
  • 6
  • 7
  • 8
  • 9
  • 10
  • 11
  • 12
  • 13
  • 14
  • 15
  • 16
  • 17
  • 18
  • 19
  • 20
  • 21
  • 22
  • 23
  • 24
  • 25
  • 26
  • 27
  • 28
  • 29
  • 30
  • 31
  • 32
  • 33
  • 34
  • 35
  • 36
  • 37
  • 38
  • 39
  • 40
  • 41
  • 42
  • 43
  • 44
  • 45
  • 46
  • 47
  • 48
  • 49
  • 50
  • 51
  • 52
  • 53
  • 54
  • 55
  • 56
  • 57
  • 58
  • 59
  • 60
  • 61
  • 62
  • 63
  • 64
  • 65
  • 66
  • 67
  • 68
  • 69
  • 70
  • 71
  • 72
  • 73
  • 74
  • 75
  • 76
  • 77
  • 78
  • 79
  • 80
  • 81
  • 82
  • 83
  • 84
  • 85
  • 86
  • 87
  • 88
  • 89
  • 90
  • 91
  • 92
  • 93
  • 94
  • 95
  • 96
  • 97
  • 98
  • 99
  • 100
  • 101
  • 102
  • 103
  • 104
  • 105
  • 106
  • 107
  • 108
  • 109
  • 110
  • 111
  • 112
  • 113
  • 114
  • 115
  • 116
  • 117
  • 118
  • 119
  • 120
  • 121
  • 122
  • 123
  • 124
  • 125
  • 126
  • 127
  • 128
  • 129
  • 130
  • 131
  • 132
  • 133
  • 134
  • 135
  • 136
  • 137
  • 138
  • 139
  • 140

Pergerakan bantalan sentuh mengikuti operasi pada mouse. Sebelum berinteraksi dengan bantalan sentuh,
pastikan kursor berada di objek yang akan dioperasikan.
Klik kiri
: Untuk menirukan klik kiri tunggal pada mouse, ketuk sekali bagian manapun pada bantalan
sentuh atau tekan zona klik kiri
3
sekali. Untuk menirukan klik dua kali pada mouse, ketuk dua kali bagian
manapun pada bantalan sentuh atau tekan zona klik kiri
3
dua kali.
Klik kanan
: Untuk menirukan klik kanan pada mouse, tekan zona klik kanan
2
sekali.
Klik dan tarik kiri
: Untuk menirukan klik dan tarik kiri pada mouse, lakukan salah satu hal berikut:
Ketuk dua kali bagian manapun pada bantalan sentuh dan tahan jari pada bantalan sentuh, geser
jari yang sama atau jari lainnya pada bantalan sentuh, mana yang paling nyaman bagi Anda, dan
kemudian lepaskan jari.
Tekan zona klik kir
3
dan tahan jari pada bantalan sentuh, geser jari lainnya pada bantalan sentuh
dan kemudian lepaskan kedua jari.
Klik dan tarik kanan
: Untuk menirukan klik dan tarik kanan pada mouse, tekan zona klik kanan
2
dan
tahan jari pada bantalan sentuh, geser jari lainnya pada bantalan sentuh, dan lepaskan kedua jari.
Menggunakan bantalan sentuh multisentuh
Bantalan sentuh di komputer mendukung fungsi multisentuh sehingga Anda dapat memperbesar,
memperkecil, menggulir, atau memutar objek pada layar sambil tetap melakukan penelusuran Internet
atau membaca atau mengedit dokumen.
Untuk detail, lihat Help (Bantuan) di UltraNav.
Menyesuaikan bantalan sentuh
Untuk menyesuaikan bantalan sentuh, lakukan hal berikut:
1. Klik
Start (Mulai)
Control Panel (Panel Kontrol)
Hardware and Sound (Peranti Keras dan
Suara)
Mouse
UltraNav
. Panel untuk UltraNav Device Settings (Pengaturan Perangkat UltraNav)
akan muncul.
2. Klik
Manage Settings
(Kelola Pengaturan) untuk membuka jendela properti Mouse.
3. Klik tab
UltraNav
, kemudian sesuaikan bantalan sentuh.
Untuk detail, lihat Help (Bantuan) di Utility (Utilitas).
Menonaktifkan perangkat pengarah UltraNav dan menggunakan mouse
eksternal
Jika Anda menyambungkan mouse eksternal ke konektor USB, Anda dapat menggunakan mouse eksternal
secara bersamaan dengan perangkat pengarah TrackPoint dan bantalan sentuh.
Bab 2
.
Menggunakan komputer
25