Asus ExpertCenter D5 Mini Tower D500MA Users Manual for Indonesia - Page 11

Ketentuan yang berlaku dalam panduan ini, Informasi lebih lanjut

Page 11 highlights

Komponen bergerak berbahaya. Desktop harus dimatikan sepenuhnya sebelum diservis. Mengganti komponen kipas hanya boleh dilakukan oleh staf servis berkualifikasi. Peringatan Komponen Bergerak Berbahaya PERINGATAN: Jauhkan jari dan anggota tubuh lainnya dari komponen bergerak. PERHATIAN: J ANGAN lepas sekrup untuk mengakses bagian dalam perangkat Anda. Jika servis atau perbaikan diperlukan, bawa perangkat ke pusat servis resmi. Ketentuan yang berlaku dalam panduan ini Untuk memastikan Anda mengikuti petunjuk dengan benar, perhatikan simbol berikut yang terdapat dalam panduan ini.  BAHAYA/PERINGATAN: Informasi untuk mencegah cedera saat Anda mencoba enyelesaikan tugas.  PERHATIAN: Informasi untuk mencegah kerusakan komponen saat Anda mencoba menyelesaikan tugas. PENTING: Petunjuk yang HARUS dilakukan untuk menyelesaikan tugas.  CATATAN: Tips dan informasi tambahan untuk membantu Anda menyelesaikan tugas. Informasi lebih lanjut Lihat sumber informasi berikut untuk mendapatkan informasi tambahan serta pembaruan produk dan perangkat lunak. Situs Web ASUS Situs Web ASUS di seluruh dunia menyediakan informasi terbaru tentang produk perangkat keras dan perangkat lunak ASUS. Lihat informasi kontak ASUS di www.asus.com. Dukungan Teknis Setempat dari ASUS Kunjungi situs Web ASUS di https://www.asus.com/support/contact untuk informasi kontak Teknisi Dukungan Teknis setempat. 11

  • 1
  • 2
  • 3
  • 4
  • 5
  • 6
  • 7
  • 8
  • 9
  • 10
  • 11
  • 12
  • 13
  • 14
  • 15
  • 16
  • 17
  • 18
  • 19
  • 20
  • 21
  • 22
  • 23
  • 24
  • 25
  • 26
  • 27
  • 28
  • 29
  • 30
  • 31
  • 32
  • 33
  • 34
  • 35
  • 36
  • 37
  • 38
  • 39
  • 40
  • 41
  • 42
  • 43
  • 44
  • 45
  • 46
  • 47
  • 48
  • 49
  • 50
  • 51
  • 52
  • 53
  • 54
  • 55
  • 56
  • 57
  • 58
  • 59
  • 60
  • 61
  • 62
  • 63
  • 64
  • 65
  • 66
  • 67
  • 68

11
Ketentuan yang berlaku dalam panduan ini
Untuk memastikan Anda mengikuti petunjuk dengan benar, perhatikan simbol berikut yang
terdapat dalam panduan ini.
BAHAYA/PERINGATAN
:
Informasi untuk mencegah cedera saat Anda mencoba
enyelesaikan tugas.
Informasi lebih lanjut
Lihat sumber informasi berikut untuk mendapatkan informasi tambahan serta pembaruan produk
dan perangkat lunak.
Situs Web ASUS
Situs Web ASUS di seluruh dunia menyediakan informasi terbaru tentang produk perangkat
keras dan perangkat lunak ASUS. Lihat informasi kontak ASUS di www.asus.com.
Dukungan Teknis Setempat dari ASUS
Kunjungi situs Web ASUS di https://www.asus.com/support/contact untuk informasi kontak
Teknisi Dukungan Teknis setempat.
PERHATIAN:
Informasi untuk mencegah kerusakan komponen saat Anda mencoba
menyelesaikan tugas.
CATATAN
:
Tips dan informasi tambahan untuk membantu Anda menyelesaikan tugas.
PENTING
:
Petunjuk yang HARUS dilakukan untuk menyelesaikan tugas
.
Komponen bergerak berbahaya. Desktop harus dimatikan sepenuhnya sebelum diservis.
Mengganti komponen kipas hanya boleh dilakukan oleh staf servis berkualiļ¬kasi.
Peringatan Komponen Bergerak Berbahaya
PERINGATAN:
Jauhkan jari dan anggota tubuh lainnya dari kompone
n
bergerak.
PERHATIAN
:
JANGAN lepas sekrup untuk mengakses bagian dalam perangkat Anda. Jika servis
atau perbaikan diperlukan, bawa perangkat ke pusat servis resmi.