Lenovo ThinkPad T420s (Indonesian) User Guide - Page 76

Mempersiapkan presentasi, Menggunakan dua display, Menampilkan video, Memutar suara

Page 76 highlights

pengaturan plug-and-play (pasang-dan-putar) dan mendukung adaptor yang dapat dipasang ke port DVI, VGA, atau HDMI. Konektor DisplayPort pada komputer Anda mendukung streaming audio dan video. Mempersiapkan presentasi Catatan: Komputer dengan model Windows 7 tidak mendukung Presentation Director, namun kombinasi tombol Fn+F7 atau Win+P dapat digunakan untuk beralih dari output display ke proyektor yang tersambung. Presentation Director memberikan cara mudah untuk mempersiapkan komputer guna membantu Anda dalam memberikan presentasi dengan penuh keyakinan, bahkan jika Anda tidak berada di kantor. Gunakan Presentation Director untuk menyesuaikan pengaturan resolusi dan secara sementara menonaktifkan timer manajemen daya untuk memastikan presentasi yang tidak putus-putus. Presentation Director memiliki skema presentasi yang telah ditentukan sebelumnya. Untuk menerapkan skema presentasi, Anda dapat menggunakan kombinasi tombol Fn + F7. Untuk membuka Presentation Director, klik Start (Mulai) ➙ All Programs (Semua Program) ➙ ThinkVantage ➙ Presentation Director, dan ikuti instruksi di layar. Menampilkan video Untuk menampilkan informasi dan membuat presentasi, Anda dapat menyambungkan proyektor data ke komputer. Sambungkan proyektor data ke konektor monitor di komputer. Catatan: Perlu waktu beberapa detik sebelum proyektor menampilkan gambar. Jika Anda tidak melihat desktop ditampilkan setelah 60 detik, coba tekan Fn+F7 untuk beralih di antara lokasi output display yang berbeda. Anda dapat membuat skema presentasi dengan mengikuti instruksi Presentation Director, dengan proyektor disambungkan ke komputer. Anda dapat menyimpan skema untuk presentasi berikutnya dengan perlengkapan yang sama. Memutar suara Proyektor Anda mungkin memiliki satu atau beberapa konektor input audio. Untuk memperdengarkan suara, Anda perlu menyambungkan soket audio kombinasi di komputer ke konektor ini, dengan menggunakan kabel audio (tersedia bebas di pasaran). Menggunakan dua display Menggunakan fungsi Extend desktop Komputer Anda mendukung fungsi yang disebut dengan Extend desktop. Dengan fungsi Extend desktop, Anda dapat menampilkan output di display komputer dan monitor eksternal. Anda dapat juga menampilkan gambar desktop yang berbeda di setiap monitor. Anda dapat menggunakan fungsi Extend desktop tanpa mengubah pengaturan apa pun. Jika fungsi tidak aktif, lihat "Mengaktifkan fungsi Extend desktop" pada halaman 59 untuk mengaktifkannya. Pertimbangan saat menggunakan fungsi Extend desktop • Jika Anda ingin menampilkan layar penuh DOS saat dalam mode Extend desktop, hanya display utama yang akan menampilkan DOS; display lainnya akan kosong. 58 Panduan Pengguna

  • 1
  • 2
  • 3
  • 4
  • 5
  • 6
  • 7
  • 8
  • 9
  • 10
  • 11
  • 12
  • 13
  • 14
  • 15
  • 16
  • 17
  • 18
  • 19
  • 20
  • 21
  • 22
  • 23
  • 24
  • 25
  • 26
  • 27
  • 28
  • 29
  • 30
  • 31
  • 32
  • 33
  • 34
  • 35
  • 36
  • 37
  • 38
  • 39
  • 40
  • 41
  • 42
  • 43
  • 44
  • 45
  • 46
  • 47
  • 48
  • 49
  • 50
  • 51
  • 52
  • 53
  • 54
  • 55
  • 56
  • 57
  • 58
  • 59
  • 60
  • 61
  • 62
  • 63
  • 64
  • 65
  • 66
  • 67
  • 68
  • 69
  • 70
  • 71
  • 72
  • 73
  • 74
  • 75
  • 76
  • 77
  • 78
  • 79
  • 80
  • 81
  • 82
  • 83
  • 84
  • 85
  • 86
  • 87
  • 88
  • 89
  • 90
  • 91
  • 92
  • 93
  • 94
  • 95
  • 96
  • 97
  • 98
  • 99
  • 100
  • 101
  • 102
  • 103
  • 104
  • 105
  • 106
  • 107
  • 108
  • 109
  • 110
  • 111
  • 112
  • 113
  • 114
  • 115
  • 116
  • 117
  • 118
  • 119
  • 120
  • 121
  • 122
  • 123
  • 124
  • 125
  • 126
  • 127
  • 128
  • 129
  • 130
  • 131
  • 132
  • 133
  • 134
  • 135
  • 136
  • 137
  • 138
  • 139
  • 140
  • 141
  • 142
  • 143
  • 144
  • 145
  • 146
  • 147
  • 148
  • 149
  • 150
  • 151
  • 152
  • 153
  • 154
  • 155
  • 156
  • 157
  • 158
  • 159
  • 160
  • 161
  • 162
  • 163
  • 164
  • 165
  • 166
  • 167
  • 168
  • 169
  • 170
  • 171
  • 172
  • 173
  • 174
  • 175
  • 176
  • 177
  • 178
  • 179
  • 180
  • 181
  • 182
  • 183
  • 184
  • 185
  • 186
  • 187
  • 188
  • 189
  • 190
  • 191
  • 192
  • 193
  • 194
  • 195
  • 196
  • 197
  • 198
  • 199
  • 200
  • 201
  • 202
  • 203
  • 204
  • 205
  • 206
  • 207
  • 208
  • 209
  • 210
  • 211
  • 212
  • 213
  • 214
  • 215
  • 216
  • 217
  • 218
  • 219
  • 220
  • 221
  • 222
  • 223
  • 224
  • 225
  • 226
  • 227
  • 228
  • 229
  • 230
  • 231
  • 232
  • 233
  • 234
  • 235
  • 236
  • 237
  • 238
  • 239
  • 240
  • 241
  • 242
  • 243
  • 244
  • 245
  • 246
  • 247
  • 248
  • 249
  • 250
  • 251
  • 252

pengaturan plug-and-play (pasang-dan-putar) dan mendukung adaptor yang dapat dipasang ke port DVI,
VGA, atau HDMI.
Konektor DisplayPort pada komputer Anda mendukung streaming audio dan video.
Mempersiapkan presentasi
Catatan:
Komputer dengan model Windows 7 tidak mendukung Presentation Director, namun kombinasi
tombol Fn+F7 atau Win+P dapat digunakan untuk beralih dari output display ke proyektor yang tersambung.
Presentation Director memberikan cara mudah untuk mempersiapkan komputer guna membantu Anda
dalam memberikan presentasi dengan penuh keyakinan, bahkan jika Anda tidak berada di kantor.
Gunakan Presentation Director untuk menyesuaikan pengaturan resolusi dan secara sementara
menonaktifkan timer manajemen daya untuk memastikan presentasi yang tidak putus-putus.
Presentation Director memiliki skema presentasi yang telah ditentukan sebelumnya. Untuk menerapkan
skema presentasi, Anda dapat menggunakan kombinasi tombol Fn + F7.
Untuk membuka Presentation Director, klik
Start (Mulai)
All Programs (Semua Program)
ThinkVantage
Presentation Director
, dan ikuti instruksi di layar.
Menampilkan video
Untuk menampilkan informasi dan membuat presentasi, Anda dapat menyambungkan proyektor data ke
komputer. Sambungkan proyektor data ke konektor monitor di komputer.
Catatan:
Perlu waktu beberapa detik sebelum proyektor menampilkan gambar. Jika Anda tidak melihat
desktop ditampilkan setelah 60 detik, coba tekan Fn+F7 untuk beralih di antara lokasi output display yang
berbeda.
Anda dapat membuat skema presentasi dengan mengikuti instruksi Presentation Director, dengan
proyektor disambungkan ke komputer. Anda dapat menyimpan skema untuk presentasi berikutnya dengan
perlengkapan yang sama.
Memutar suara
Proyektor Anda mungkin memiliki satu atau beberapa konektor input audio. Untuk memperdengarkan suara,
Anda perlu menyambungkan soket audio kombinasi di komputer ke konektor ini, dengan menggunakan
kabel audio (tersedia bebas di pasaran).
Menggunakan dua display
Menggunakan fungsi Extend desktop
Komputer Anda mendukung fungsi yang disebut dengan Extend desktop. Dengan fungsi Extend desktop,
Anda dapat menampilkan output di display komputer dan monitor eksternal. Anda dapat juga menampilkan
gambar desktop yang berbeda di setiap monitor.
Anda dapat menggunakan fungsi Extend desktop tanpa mengubah pengaturan apa pun. Jika fungsi tidak
aktif, lihat “Mengaktifkan fungsi Extend desktop” pada halaman 59 untuk mengaktifkannya.
Pertimbangan saat menggunakan fungsi Extend desktop
Jika Anda ingin menampilkan layar penuh DOS saat dalam mode Extend desktop, hanya display utama
yang akan menampilkan DOS; display lainnya akan kosong.
58
Panduan Pengguna