HP 1200d HP Business Inkjet 1200 - Getting Started Guide - Page 34

Lampu Daya menyala. Lampu Printhead dan lampu

Page 34 highlights

Bahasa Indonesia Tombol Halaman Konfigurasi biru. Lampu Daya menyala. Printer terhubung dengan suatu jaringan tanpa-kabel. Printer aktif dan siaga. Tidak diperlukan tindakan. Lampu Daya menyala. Lampu Status Kertas berkedip. Lampu Melanjutkan berkedip Printer kehabisan kertas. Isi kertas ke dalam printer, dan kemudian tekan untuk melanjutkan. (tombol Melanjutkan) Lampu Daya menyala. Lampu Kertas Macet berkedip. Lampu Melanjutkan berkedip. Lampu Daya menyala. Lampu Pintu Terbuka menyala. Kertas menyangkut dan macet di dalam printer. Singkirkan kertas yang tersangkut, dan kemudian tekan (tombol Melanjutkan) untuk melanjutkan. Untuk informasi lebih lanjut, lihat bab "Maintaining and troubleshooting" (Merawat dan mengatasi masalah) di dalam panduan pengguna onscreen. Penutup tidak ditutupkan dengan benar. Pastikan semua penutup ditutupkan dengan benar. Lampu Daya menyala. Lampu Pintu Terbuka berkedip. Panel akses-belakang atau unit auto-duplex tidak dimasukkan dengan benar. Pastikan panel akses-belakang (HP Business Injet 1200) atau unit auto-duplex (HP Business Inkjet 1200d/1200dn/1200dtn/1200dtwn) dimasukkan dengan benar di bagian belakang printer. Lampu Daya menyala. Lampu Printhead menyala. Pengancing printhead tidak dikancingkan dengan benar. Buka penutup atas dan tekan pengancing printhead dengan kuat untuk meyakinkan pengancingan yang benar. Di samping itu, pastikan bahwa pita pelindung pada masing-masing printhead telah disingkirkan. Lampu Tombol, lampu Kartrid Tinta, dan satu atau lebih dari satu lampu penunjuk warna menyala. Satu atau lebih dari satu kartrid tinta belum dipasang. Pasang kartrid tinta dan coba cetak lagi. Jika masih bermasalah, gantikan kartrid atau kartrid-kartrid yang diindikasikan. Lampu Daya menyala. Lampu Printhead dan lampu Satu atau lebih dari satu printhead perlu diperiksa. penunjuk warna yang sesuai berkedip. Pasang printhead dan coba cetak lagi. Coba bersihkan permukaan kontaknya. Lihat Merawat printhead. Jika tetap bermasalah, gantikan printhead atau printhead-printhead yang diindikasikan. Lampu Daya, lampu Printhead, dan satu atau lebih Satu atau lebih dari satu printhead tinta belum dipasang. dari satu lampu penunjuk warna menyala. Pastikan bahwa pita pelindung pada printhead telah dilepaskan. Pasangkan kembali printhead itu dan coba cetak lagi. 32

  • 1
  • 2
  • 3
  • 4
  • 5
  • 6
  • 7
  • 8
  • 9
  • 10
  • 11
  • 12
  • 13
  • 14
  • 15
  • 16
  • 17
  • 18
  • 19
  • 20
  • 21
  • 22
  • 23
  • 24
  • 25
  • 26
  • 27
  • 28
  • 29
  • 30
  • 31
  • 32
  • 33
  • 34
  • 35
  • 36
  • 37
  • 38
  • 39
  • 40
  • 41
  • 42
  • 43
  • 44
  • 45
  • 46
  • 47
  • 48
  • 49
  • 50
  • 51
  • 52
  • 53
  • 54
  • 55
  • 56
  • 57
  • 58
  • 59
  • 60
  • 61
  • 62
  • 63
  • 64
  • 65
  • 66
  • 67
  • 68

32
Bahasa Indonesia
Tombol Halaman Konfigurasi biru.
Lampu Daya menyala.
Printer terhubung dengan suatu jaringan tanpa-kabel.
Printer aktif dan siaga.
Tidak diperlukan tindakan.
Lampu Daya menyala. Lampu Status Kertas
berkedip. Lampu Melanjutkan berkedip
Printer kehabisan kertas.
Isi kertas ke dalam printer, dan kemudian tekan
(tombol Melanjutkan)
untuk melanjutkan.
Lampu Daya menyala. Lampu Kertas Macet
berkedip. Lampu Melanjutkan berkedip.
Kertas menyangkut dan macet di dalam printer.
Singkirkan kertas yang tersangkut, dan kemudian tekan
(tombol Melanjutkan) untuk melanjutkan. Untuk informasi lebih lanjut, lihat bab
“Maintaining and troubleshooting” (Merawat dan mengatasi masalah) di dalam
panduan pengguna onscreen.
Lampu Daya menyala.
Lampu Pintu Terbuka menyala.
Penutup tidak ditutupkan dengan benar.
Pastikan semua penutup ditutupkan dengan benar.
Lampu Daya menyala.
Lampu Pintu Terbuka berkedip.
Panel akses-belakang atau unit auto-duplex tidak dimasukkan dengan
benar.
Pastikan panel akses-belakang (HP Business Injet 1200) atau unit auto-duplex
(HP Business Inkjet 1200d/1200dn/1200dtn/1200dtwn) dimasukkan dengan
benar di bagian belakang printer.
Lampu Daya menyala. Lampu Printhead menyala.
Pengancing printhead tidak dikancingkan dengan benar.
Buka penutup atas dan tekan pengancing printhead dengan kuat untuk
meyakinkan pengancingan yang benar. Di samping itu, pastikan bahwa pita
pelindung pada masing-masing printhead telah disingkirkan.
Lampu Tombol, lampu Kartrid Tinta, dan satu atau
lebih dari satu lampu penunjuk warna menyala.
Satu atau lebih dari satu kartrid tinta belum dipasang.
Pasang kartrid tinta dan coba cetak lagi.
Jika masih bermasalah, gantikan kartrid atau kartrid-kartrid
yang diindikasikan.
Lampu Daya menyala. Lampu Printhead dan lampu
penunjuk warna yang sesuai berkedip.
Satu atau lebih dari satu printhead perlu diperiksa.
Pasang printhead dan coba cetak lagi.
Coba bersihkan permukaan kontaknya. Lihat Merawat printhead.
Jika tetap bermasalah, gantikan printhead atau printhead-printhead
yang diindikasikan.
Lampu Daya, lampu Printhead, dan satu atau lebih
dari satu lampu penunjuk warna menyala.
Satu atau lebih dari satu printhead tinta belum dipasang.
Pastikan bahwa pita pelindung pada printhead telah dilepaskan.
Pasangkan kembali printhead itu dan coba cetak lagi.